Penyaluran BLT Dana Desa Bulan Agustus 2024
05 Agustus 2024 20:04:37 WITA
Senin, 5 Agustus 2024, dilaksanakan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Bulan Agustus Tahun Anggaran 2024 kepada 79 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Desa Pemuteran yang masing-masing KPM menerima BLT-DD sejumlah Rp. 300.000 per KPM per Bulan,
Dalam acara ini turut hadir Bapak Camat Gerokgak yang diwakili oleh Bapak Kasi Pemerintahan Kecamatan Gerokgak, Perbekel Pemuteran diwakili oleh Kaur Perencanaan dan Anggota LPM Desa Pemuteran.
Komentar atas Penyaluran BLT Dana Desa Bulan Agustus 2024
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peresmian Musholla Al Huda Desa Pemuteran
- PIODALAN RING PADMASANA KANTOR PERBEKEL PEMUTERAN
- Lomba Bulan Bahasa Bali ke VII Tahun 2025
- Pemantauan dan Pendataan Penduduk Non Permanen di Desa Pemuteran
- MUSDES LPJ BUMDesa Sari Nadi Desa Pemuteran Tahun Buku 2024
- MUSDES Pembahasan dan Penetapan Data KPM BLT DD TA 2025
- Peninjauan Lokasi Banjir Oleh BWS Provinsi Bali